Pembinaan Kewirausahaan Bagi Perempuan di Kota Tasikmalaya

Authors

  • Arifah Rosmajudi Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi YPPT Tasikmalaya
  • Ari Ramdani Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi YPPT Tasikmalaya

DOI:

https://doi.org/10.59110/rcsd.42

Keywords:

Kewirausahaan, Pemberdayaan Perempuan, Pembinaan

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini berfokus pada pembinaan kewirausahaan bagi perempuan di Kota Tasikmalaya dalam bentuk kegiatan pengabdian berupa ceramah atau sosialisasi yang pesertanya adalah perempuan usia produktif yang mewakili dari masing-masing kecamatan di Kota Tasikmalaya. Adapun pemilihan Kota Tasikmalaya sebagai lokasi pengabdian kepada masyarakat dikarenakan masih memiliki jumlah perempuan dengan usia produktif serta besarnya peluang usaha mikro. Sehingga diperlukan satu program kegiatan berupa pembinaan kewirausahaan bagi perempuan di Kota Tasikmalaya. Pelaksanaan kegiatan pembinaan kewirausahaan bagi perempuan ini mendapatkan respon positif. Namun meskipun demikian perlu adanya kegiatan pengabdian kepada masyarakat lanjutan berupa kegiatan pemenuhan atau pemberian maupun pinjaman modal awal untuk berwirausaha.

References

BPS Kota Tasikmalaya. (2022). Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin (Jiwa), 2019-2021. https://tasikmalayakota.bps.go.id/indicator/12/28/1/jumlah-penduduk-menurut-kelompok-umur-dan-jenis-kelamin.html

KBBI. (2022). Arti kata pembinaan. https://kbbi.web.id/pembinaan

Moita, S., Kasim, S. S., & Sarmadan, S. (2021). Pelatihan Kewirausahaan bagi Perempuan Pelaku Usaha Kecil Menengah (UKM) Terdampak Pandemi Covid-19. Jurnal Abdidas, 2(2). https://doi.org/https://doi.org/10.31004/abdidas.v2i2.253

Nindiasari, A. D. (2021). Pelatihan Kewirausahaan Bagi Kader Nasyiatul Aisyiyah Untuk Meningkatkan Kemandirian Ekonomi Perempuan Di Masa Pandemi Covid-19. Monsu’ani Tano Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 109. https://doi.org/10.32529/tano.v4i2.1025

Rois, A., & Sunaryo, H. (2018). Tinjauan Empiris Tentang Orientasi Kewirausahaan Bagi Pengusaha Perempuan Di Kota Malang. INOBIS, 2(1), 31–41. http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/2380

Tyas, E. H. (2020). Atasi Krisis Ekonomi Dengan Pelatihan Kewirausahaan Bagi Perempuan. The Writers. http://repository.uki.ac.id/3004/1/atasi-krisis-ekonomi-dengan-pelatihan-kewirausahaan-bagi-perempuan

Utaminingsih, A. (2020). Pelatihan Membatik Ecoprint Guna Menumbuhkan Jiwa Kewirausahaan Perempuan Bagi Ibu-Ibu Rumah Tangga. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 7(2), 110–115. http://j-abdimas.polinema.ac.id/index.php/abdimas/article/view/97

Downloads

Published

2022-10-19

How to Cite

Rosmajudi, A., & Ramdani, A. (2022). Pembinaan Kewirausahaan Bagi Perempuan di Kota Tasikmalaya. Room of Civil Society Development, 1(5), 144–148. https://doi.org/10.59110/rcsd.42

Similar Articles

1 2 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.