Peran Pendekatan Partisipatif dalam Meningkatkan Kesadaran Pendidikan dan Menurunkan Angka Putus Sekolah di Desa Cibadak

Authors

  • Tri Budi Jatmiko Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia, Jakarta, Indonesia
  • Achmad Erlangga Putra Saifullah Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia, Jakarta, Indonesia
  • Ahmad Hematiyar Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia, Jakarta, Indonesia
  • Insan Ahmad Alhafidh Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia, Jakarta, Indonesia
  • Putri Utami Ramadhani Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia, Jakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.59110/rcsd.518

Keywords:

Kesadaran Pendidikan, Motivasi Siswa, Putus Sekolah, Pendekatan Partisipatif

Abstract

Program ini dilaksanakan oleh Tim KKN MD II 06 Acarya Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia di SMA Puspa Bangsa, Desa Cibadak, Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Bogor. Tujuannya adalah meningkatkan kesadaran siswa tentang pentingnya pendidikan dan menekan angka putus sekolah melalui pendekatan interaktif dan partisipatif. Metode yang digunakan melibatkan permainan cerdas cermat, pemutaran film Mimpi Ananda Raih Semesta (MARS), dan seminar motivasi. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa 90% siswa aktif berpartisipasi dan merasa lebih termotivasi untuk melanjutkan pendidikan. Pendekatan ini dinilai efektif karena mampu menciptakan suasana belajar yang menyenangkan dan relevan. Program ini diharapkan menjadi langkah awal dalam membangun kesadaran pendidikan di masyarakat, dengan melibatkan dukungan orang tua dan komunitas untuk keberlanjutan dampaknya.

 

References

Abduh, M., Basiru, A. A., Narayana, M. W., Safitri, N., & Fauzi, R. (2022). Potret pendidikan di daerah terpencil Kampung Manceri Cigudeg Kabupaten Bogor. Jurnal Citizenship Virtues, 2(1), 291–300. https://doi.org/10.37640/jcv.v2i1.1364

Al-Sheeb, B., Abdulwahed, M., & Hamouda, A. (2018). Impact of first-year seminar on student engagement, awareness, and general attitudes toward higher education. Journal of Applied Research in Higher Education, 10(1), 15–30. https://doi.org/10.1108/jarhe-01-2017-0006

Ananda, E. R., Irawan, W. H., & Abdussakir, A. (2024). Strategi meningkatkan partisipasi siswa dalam pembelajaran berhitung matematika melalui penggunaan game edukasi kartu pintar. Al Madrasah Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiya, 8(3), 1238. https://doi.org/10.35931/am.v8i3.3634

Annas, I., & Permana, I. (2022). Science learning with the Qur'an and hadith through audiovisual media (video) to improve concept mastery and religious attitude. Journal of Science Education and Practice, 6(2), 107–118. https://doi.org/10.33751/jsep.v6i2.5855

Casanovas, M., Ruiz-Munzón, N., & Buil, M. (2021). Higher education: The best practices for fostering competences for sustainable development through the use of active learning methodologies. International Journal of Sustainability in Higher Education, 23(3), 703–727. https://doi.org/10.1108/ijshe-03-2021-0082

Deria, A., Nisja, I., & Tatalia, R. (2024). The effect of audio-visual media on the skills of translating negotiation text from dialogue form to narrative form of phase e students of un p laboratory development high school. Nawala Education, 1(5), 14–22. https://doi.org/10.62872/2ryvd720

Enramika, T., Riadi, M. I., Priyanto, D., Muanifah, A., Suhartati, & Ridwan. (2023). Membangun kesadaran masyarakat tentang pentingnya pendidikan melalui kuliah kerja nyata di Desa Maju Jaya Kecamatan Pelepat Ilir Kabupaten Bungo Jambi. Lumbung Ngabdi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), 43–46. https://doi.org/10.51806/ngabdi.v1i2.69

Faradiba, F., & Nomleni, M. (2024). Analisis indikator pendidikan di Indonesia periode 1994–2022. Jurnal Penelitian Inovatif, 4(1), 121–128. https://doi.org/10.54082/jupin.273

Frederich, R., Nurhayati, N., & Purba, S. (2023). Peranan pendidikan dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, 28(1), 123–136. https://doi.org/10.35760/eb.2023.v28i1.7227

Hakim, Z., & Hamzah, M. (2022). The impact of audiovisual learning media to religiousity of the student in Islamic history class. Nusantara Journal of Behavioral and Social Science, 1(4), 127–132. https://doi.org/10.47679/202220

Indrawati, C., Ninghardjanti, P., Dirgatama, C., & Wirawan, A. (2022). The effect of practicum learning based audiovisual on students’ learning outcomes in Indonesian vocational secondary school. International Journal of Evaluation and Research in Education (IJERE), 11(1), 403. https://doi.org/10.11591/ijere.v11i1.21762

Jannah, S., & Sontani, U. (2018). Sarana dan prasarana pembelajaran sebagai faktor determinan terhadap motivasi belajar siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 3(1), 210. https://doi.org/10.17509/jpm.v3i1.9457

Kembaren, R. F., Setiawan, H., & Nugroho, A. (2023). Kolaborasi komunitas dan keluarga dalam meningkatkan partisipasi pendidikan di daerah terpencil: Studi kasus di Nusa Tenggara Timur. Jurnal Pembangunan Sosial, 5(3), 215–232. https://doi.org/10.7454/jps.v5i3.1289

Khusna, F. N., Fitriana, D., Amalia, N. N., Rahmawati, F. P., & Utami, R. D. (2021). Ladies program: Media komunikasi pembelajaran dan budaya belajar antara orang tua dan guru di sekolah. Buletin Literasi Budaya Sekolah, 3(1), 77–85. https://doi.org/10.23917/blbs.v3i1.14161

Leong, J., Al Katuuk, U., & Iroth, S. (2022). Telaah pendidikan karakter tokoh Tupon-Sekar dalam film “MARS” (Mimpi Ananda Raih Semesta) sutradara Sahrul Gibran implikasinya dalam pembelajaran sastra. Kompetensi, 2(11), 1780–1789. https://doi.org/10.53682/kompetensi.v2i11.5362

Lindawati, Y. I., & Chintanawati, S. M. N. (2021). Analisis wacana: Representasi perjuangan perempuan dalam mengejar pendidikan pada film MARS (Mimpi Ananda Raih Semesta). Jurnal Pendidikan Sosiologi Undiksha, 3(1), 51–62. https://doi.org/10.23887/jpsu.v3i1.35842

Moridu, I., Doloan, A., Fitriani, F., Posumah, N., Hadiyati, R., Kune, D., & Yadasang, R. (2023). Pemberdayaan masyarakat melalui inovasi sosial dan kewirausahaan sosial dalam menangani masalah sosial. Eastasouth Journal of Effective Community Services, 2(1), 42–53. https://doi.org/10.58812/ejecs.v2i01.143

Mulia, P., & Kurniati, E. (2023). Partisipasi orang tua dalam pendidikan anak usia dini di wilayah pedesaan Indonesia. Jurnal Obsesi Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(3), 3663–3674. https://doi.org/10.31004/obsesi.v7i3.4628

Olivia, A. P., Rani, A. R., Laoli, W. J. S., Fadhillah, F., Masud, M. A., Ananda, T., Adinda, L. J., Janzen, A. I., Linpas, N., & Khairani, F. (2024). Analisis dampak sosial dan ekonomi terhadap rendahnya minat pendidikan di Desa Kemuning Muda: Peran program KKN dalam peningkatan kesadaran pendidikan. Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa, 2(7), 2434–2441. https://doi.org/10.59837/jpmba.v2i7.1247

Putri, B. G. R., Irfan, M., & Santoso, M. B. (2021). Upaya peningkatan kesadaran pentingnya melanjutkan pendidikan terhadap anak dan remaja putus sekolah di RT 04/RW 05 Kelurahan Kebon Kangkung Kota Bandung. Focus: Jurnal Pekerjaan Sosial, 3(2), 149. https://doi.org/10.24198/focus.v3i2.31796

Rejekiningsih, T., Najma, H. N., Yanti, I. W., Sukaningtyas, S. M., & Faizah, A. N. (2024). Pemberdayaan pendidikan anak melalui program CERMAT (Cerdas Melalui Belajar Bersama) di Panularan. Jurnal Pengabdian Sosial, 2(1), 2531–2537. https://doi.org/10.59837/w0qek714

Rofi'i, Y. (2024). Kemiskinan pedesaan dan angka partisipasi sekolah di Indonesia. Jurnal EMT Kita, 8(2), 783–791. https://doi.org/10.35870/emt.v8i2.2446

Rusandi, M., Theo, A., Sijabat, A., Sitindaon, C., Tindaon, E., Tesalonika, M., … & Ananda, S. (2023). Pendampingan bimbingan belajar untuk meningkatkan kualitas pendidikan siswa SD di Kelurahan Bagan Keladi, Dumai, Provinsi Riau. Journal of Community Engagement Research for Sustainability, 3(3), 157–163. https://doi.org/10.31258/cers.3.3.157-163

Shofiyani, A., Aisa, A., Nisa’, K., Lubab, M. A. I., Khotimah, K., & Hajiroh, Y. N. (2023). Meningkatkan kekreatifan dan membangkitkan minat belajar peserta didik dengan lomba cerdas cermat di Desa Sidomulyo. Jumat Pendidikan: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 15–19. https://doi.org/10.32764/abdimaspen.v4i1.3155

Sidek, S., & Khan, H. (2018). The impact of human capital investment towards labour productivity: Evidence from Malaysia. Labuan Bulletin of International Business and Finance (LBIBF), 16, 15–24. https://doi.org/10.51200/lbibf.v16i.1639

Siswanto, S., Waruwu, M., Halida, H., & Enawaty, E. (2024). Studi komparatif implementasi supervisi pendidikan di sekolah dasar pada wilayah perkotaan dan perdesaan. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Indonesia (JPPI), 4(4), 1746–1755. https://doi.org/10.53299/jppi.v4i4.768

Sofiani, N., Frinaldi, A., Magriasti, L., & Wahyuni, Y. (2024). Kebijakan desentralisasi pendidikan serta implementasi dalam pendidikan di Indonesia. Menara Ilmu, 18(1). https://doi.org/10.31869/mi.v18i1.5273

Sudarwati, E., Kesuma, B. A., & Unsiah, F. (2023). Menekan angka putus sekolah dan pernikahan dini. Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS), 6(3), 678–689.

Wati, A., & Sahid, S. (2022). Factors influencing parents’ awareness of children’s education investment: A systematic review. Sustainability, 14(14), 8326. https://doi.org/10.3390/su14148326

Wijayanto, F., Hidayatunnajah, A., & Lestari, A. (2024). Pengembangan inovasi sekolah alam: Upaya meningkatkan literasi anak di pedesaan. Jurnal Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (JP2M), 5(1), 106–118. https://doi.org/10.33474/jp2m.v5i1.21447

Downloads

Published

2025-03-10

How to Cite

Jatmiko, T. B., Achmad Erlangga Putra Saifullah, Ahmad Hematiyar, Insan Ahmad Alhafidh, & Putri Utami Ramadhani. (2025). Peran Pendekatan Partisipatif dalam Meningkatkan Kesadaran Pendidikan dan Menurunkan Angka Putus Sekolah di Desa Cibadak. Room of Civil Society Development, 4(2), 245–256. https://doi.org/10.59110/rcsd.518

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.